Ekspektasi & Peran Strategis HR
Beberapa tahun terakhir, peran HR Manager semakin strategis dalam perusahaan. Tidak hanya untuk rekrutmen dan penggajian, HR Manager juga berperan dalam mengelola dan mengembangkan perusahaan melalui pemanfaatan SDM.
CEO mengharapkan HR Manager dapat berpartisipasi dalam tim untuk memecahkan masalah perusahaan dan berkontribusi mencari jalan keluar dan solusi terbaik. Oleh karena itu, HR Manager yang ideal harus memiliki skill kepemimpinan, mengerti proses kerja HR secara umum, dan mengerti seluruh proses bisnis perusahaan.

Mengapa perlu mengunduh ebook ini?
- Ebook ini berisi pedoman bagi Profesional HR untuk meningkatkan peran dan kompetensinya dalam perusahaan dan mampu berkontribusi lebih luas dalam menjalankan bisnis
- Ebook ini bermanfaat bagi C-Level dan pimpinan senior perusahaan untuk memahami peran HR Manager dan menyelaraskan pemikiran sesuai yang diharapkan

E-book ini cocok untuk siapa?
- HR Manager dan Para profesional HR di berbagai industri bisnis
- Jajaran C-level dan pimpinan senior di berbagai skala perusahaan
- Profesional yang tertarik dengan bidang HR

Telusuri Laporan, Whitepaper, dan Ebook lainnya
Tentang Mekari Talenta
Berkantor pusat di Jakarta, Indonesia dan didukung oleh perusahaan modal dan investor swasta terkemuka, sebagai bagian dari Mekari, kami bertujuan untuk menjadi solusi percepatan pembangunan pilihan dan dipercaya oleh lebih dari 1 juta bisnis dan 10 juta profesional di Indonesia.



